Lambang Daerah Kabupaten Deiyai

Lambang Daerah

 

   

 

Nama Resmi Kabupaten Deiyai
Provinsi : Papua
Ibu Kota : Tigi
Moto Kabupaten : Dou Gaii Ekowaii
Dasar Hukum : UU RI No. 55 Tahun 2008
Tanggal Berdiri : 26 November 2008
Luas Wilayah : 537,39 km2
Jumlah Penduduk : 99,091 Jiwa (SP 2020)
Kepadatan Penduduk : 170 Jiwa/km2 (SP 2020)
Wilayah Administrasi : 5 Distrik / Kecamatan
    67 Kampung / Kelurahan
   

 

Distrik dan Kampung di Kabupaten Deiyai:

Distrik Tigi, dengan ibu kota Waghete memiliki 20 Kampung, antara lain; Amago, Atouda, Bomou I, Bomou II, Bomou III, Buwoudimi, Ibodiyo, Idege, Ikiyawo, Motano, Mugouda, Okomokebo, Okomotadi, Oneibo, Peku, Ugiya, Waghete I, Waghete II, Yaba, Yaba II.

Distrik Tigi Timur, dengan ibu kota Damabagata memiliki 14 Kampung, antara lain; Bagou, Bagou II, Bagumoma, Dagokebo, Dakebo, Damabagata, Edagotadi, Idayodagi, Ipoke, Kokobaya, Pekepa, Udaugida, Waitakotu, Watiyai.

Distrik Bowobado, dengan ibu kota Kopai memiliki 6 Kampung, antara lain; Diita, Kopai I, Kopai II, Mudetadi, Woge, Yewadide.

Distrik Tigi Barat, dengan ibu kota Ayatei memiliki 22 Kampung, antara lain; Ayatei, Demago, Digibagata, Digikotu, Diyai, Diyai II, Epanai, Gakokebo, Jinidaba, Kogemani, Maatadi, Meyepa, Obai, Onago, Onago II, Piyekedimi, Tenedagi, Wagomani, Widimei, Widuwakiya, Yagu, Yipai.

Distrik Kapiraya, dengan ibu kota Komauto memiliki 5 Kampung, antara lain; Idego, Komauto, Mogodagi, Uwe, Onagei, Yamouwitina.

Share post :